Welcome in my Blog Bovky

Senin, 14 Februari 2011

Artav Internet Security 2.5 (Antivirus karya anak Indonesia)

Halo sobat Blogger...
masih ingat dengan antivirus lokal yang namanya ansav?
mungkin ia atau mungkin juga belum mendengarnya.
Ansav antivirus sekarang sudah sulit untuk didapatkan atau mungkin sudah tidak aktif lagi untuk mendapatkan update terbarunya.
tapi pepatah mengatakan "mati satu tumbuh seribu" pasti sudah terjadi, buktinya ketika ansav sudah tidak mengeluarkan versi baru lagi hadir juga anrivirus-antivirus lokal karya anak bangsa sendiri.
setelah smadav, kini hadir Artav...
kemarin ketika Bovky menyaksikan stasiun TV lokal swasta ternyata sedang dibahas karya-karya anak bangsa dan salah satunya adalah Artav.
waduh Bovky ketika ujian tentang microsoft office saja masih banyak yang salah apalagi disuruh bikin kayak beginian.
ok...gak usah banyak bacot...klik Read more n Cekidor


Screenshot





sedikit review tentang Artav Internet Security 2.5 dari versi sebelumnya

Perbaikan Fitur :
*Detect Virus Trojan Generik NOD32
*Perbaikan Uninstall Tidak Bersih
*Perbaikan ART-AnKey,Algorithma Code untuk mengelabui Keylogger

Penambahan Fitur :
*Penambahan 53 Variant Virus
*Penambahan Form Laporan Pemeriksaan
*Perubahan Tampilan Utama
*Menetapkan Hitam Sebagai Warna Default ARTAV


"Matikan dulu antivirus yang sobat gunakan jika kesulitan mendownload Artav"

yang mau mencoba silahkan download




Artav Internet Security 2.5 (Ziddu)     :     Download

Artav Internet Security 2.5 (situs resmi)   :    Download



Sekian postingan Bovky kali ini n semoga bermanfaat.

Akhir kata   :   "Dilarang saling mendahului sesama trayek" 
Wassalam   :   Bovky 

0 komentar:

Posting Komentar

jika kesulitan mendownload file yang ada di blog ini maka matikan sementara antivirus yang sedang anda gunakan.
kritik dan saran saya terima dengan senang hati ^_^

®Riz Bovky Share © 2010 Template by:
Bovky